berita
MENYAMBUT MERRY CHRISMAS 2019 RAMAYANA DEPARTMENT STORE THR MALL MEMBERIKAN DISKON BESAR - BESARAN
Surabaya, Nuswantoro Pos - Menjelang akhir tahun 2019, Gerai Ramayana Department Store THR Mall Surabaya lantai besment memberikan diskon besar-besaran menyambut Merry Chrismas 2019 hampir seluruh produknya dari Kemeja, benhill, Sepatu, homyped, Fladeo, dan Celana Jeans, Edwin, Cardinal.
Dalam rangka menyambut Merry Chrismas 2019 Ramayana Department Store THR Mall Surabaya memberikan diskon hingga 75 persen mulai tanggal 29 November hingga 01 Desember 2019.
Untuk akhir tahun ini, Gerai Ramayana Department Store memberikan diskon besar-besaran untuk hampir seluruh produknya. Beberapa produk bahkan diskon hingga 75 persen khusus di THR Mall Surabaya sepanjang Desember 2019 ini.
Diskon tersebut diberikan dalam rangka menyambut Merry Chrismas 2019. Potongan harga besar-besaran itu berlaku nasional di seluruh Gerai Ramayana Hitec Mall Surabaya.
Salah satu Manager Ramayana Hitec Mall, Surabaya Kurnianto mengatakan, selain sale besar-besaran, pembeli juga berkesempatan mendapat Cashback mulai tanggal 30 November hingga 1 Desember setiap belanja di Ramayana Department Store THR Mall Surabaya.
Misalnya, berbelanja minimal Rp 300 ribu, pelangan berhak mendapatkan Casback Rp 30 ribu dengan menggunakan member Card Ramayana minimal Rp 300 ribu. Jadi, pembeli bisa berbelanja lagi dengan harga lebih murah lagi,” ungkapnya.
Dia juga mengatakan, diskon nasional itu berlaku juga dengan promo beli 2 gratis 1. Menurutnya, baju dan sepatu adalah produk yang paling banyak diburu konsumen.
”Kalau menjelang Merry Chrismas 2019 ini, orang belanjanya baju Natal. Pasangan baju baru pasti sepatu juga baru.
Jadi produk itu sih yang paling laris,” sebutnya.
Tidak hanya itu, brand tertentu juga memberikan diskon di hari-hari tertentu selama Natal dan Tahun Baru 2020 pungkasnya.
(sam/red)
(sam/red)
0 Comments: