Headlines
POLWAN POLRESTABES SURABAYA MEMBAGIKAN MASKER DI LAMPU MERAH PANDEGILING SURABAYA

POLWAN POLRESTABES SURABAYA MEMBAGIKAN MASKER DI LAMPU MERAH PANDEGILING SURABAYA

SURABAYA, Nuswantoro Pos - (31/08/2020) hari Senin pagi pukul 06 : 30 wib Polwan POLRESTABES SURABAYA membagikan masker ke pengendara sepeda motor yang ada di perempatan lampu merah jalan Pandegiling Surabaya.

Pengendara sepeda motor mengatakan bahwa selama ini belum pernah di kasih masker dari Aparat dan sering di tilang karena sering lupa tidak pernah memakai masker kalau sudah di jalan karena penyakit lupa sering muncul waktu ada operasi surat - surat kendaraan bermotor, sekarang saya akan pakai masker yang di berikan ibu Polwan POLRESTABES SURABAYA, ujar Pengendara sepeda motor. (ambon/tohe)

Related Articles

0 Comments: